PEMANGKASAN KETAPANG BIOLA CANTIK
Pemangkasan ketapang biola cantik agar tidak menggangu pemandangan di area parkir, salah satu perawatan taman ialah malakukan pruning atau pemangkasan. Salah satu fungsi tanaman ketapang biola cantik adalah sebagai peneduh, daunnya yang rimbun dan tidak mudah rontok. Ketapang biola cantik selain sebagai tanaman peneduh juga tanaman indoor ketapang biola tinggi 1 meter sampai 2 meter…